habarbalangan
DP3A P2KB PMD Balangan Gencarkan Penyuluhan Cegah Perkawinan Usia Anak
																								
												
												
											Balangan, Habarbalangan.com – Pencegahan perkawinan usia anak menjadi fokus utama Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana serta Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DP3A P2KB PMD) Kabupaten Balangan, Kalimantan Selatan. Upaya ini diwujudkan melalui penyuluhan kepada siswa SMP Negeri 3 Batumandi untuk memberikan pemahaman tentang risiko dan dampak negatif pernikahan dini.
Jabatan Fungsional Penggerak Swadaya Masyarakat Kabupaten Balangan, Linuwih Andri Winarti, menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan langkah nyata menekan angka perkawinan usia anak. Pada 2021, Balangan sempat mencatat angka tertinggi di Kalimantan Selatan, meski kini tren tersebut mengalami penurunan.
“Tujuan utama kegiatan ini adalah agar anak-anak teredukasi dan menyadari bahwa perkawinan usia dini memiliki dampak luas, termasuk berisiko menambah angka kemiskinan, stunting, serta gangguan psikologis dalam kehidupan rumah tangga,” jelas Linuwih di Balangan, Selasa (5/8/2025).
Sementara itu, Wakil Kepala SMP Negeri 3 Batumandi, Saudah, mengapresiasi penyuluhan yang dilaksanakan DP3A P2KB PMD. Ia berterima kasih atas edukasi yang diberikan kepada para siswa di sekolahnya.
“Dengan adanya kegiatan ini, kami berharap anak-anak dapat mengetahui bagaimana menyikapi pernikahan usia anak dan mampu menghindarinya,” ujarnya.
Ia juga menegaskan pentingnya kesadaran dan semangat siswa dalam menjaga serta merencanakan masa depan yang lebih baik.
- 
																	
										
																			HABAR ATR/BPN3 bulan agoKementerian ATR/BPN Dorong Partisipasi Masyarakat untuk Pasang Patok Batas Tanah Melalui GEMAPATAS
 - 
																	
										
																			HABAR ATR/BPN3 bulan agoPeringatan 50 Tahun Kemerdekaan Mozambik, Menteri Nusron Harap Kerja Sama dengan Indonesia Terus Diperkuat
 - 
																	
										
																			HABAR ATR/BPN3 bulan agoGEMAPATAS Akan Dicanangkan Serentak di 23 Kabupaten/Kota
 - 
																	
										
																			HABAR ATR/BPN3 bulan agoMenteri Nusron Ajak Kepala Daerah Se-Sulawesi Berbagi Tanggung Jawab Selesaikan RDTR
 - 
																	
										
																			HABAR ATR/BPN3 bulan agoRapim Semester I, Menteri Nusron Minta Jajaran Evaluasi Tunggakan dan Layanan Elektronik
 - 
																	
										
																			HABAR ATR/BPN3 bulan agoBuka Kuliah Umum PPTR, Wamen Ossy Tekankan Tata Kelola Agraria serta Tata Ruang yang Adil dan Berkelanjutan
 - 
																	
										
																			HABAR ATR/BPN3 bulan agoMenteri Nusron Ajak Alumni PMII Berperan dalam Mewujudkan Keadilan, Pemerataan, dan Kesinambungan Ekonomi
 - 
																	
										
																			HABAR ATR/BPN3 bulan agoPesan Menteri Nusron dalam Forum Pembangunan Wilayah di Sulteng: Tata Ruang Harus Ketat demi Jaga Ketahanan Pangan
 - 
																	
										
																			HABAR ATR/BPN3 bulan agoStaf Ahli Bidang IT Tinjau Kantah Virtual Kota Tangerang: Benar-benar Digital Twin
 - 
																	
										
																			HABAR ATR/BPN3 bulan agoKepala Biro Humas dan Protokol Optimis Capai Program Kerja Kehumasan dengan Optimal di Akhir 2025
 - 
																	
										
																			HABAR DPRD BALANGAN3 bulan agoLegislator Muda Nor Sita Maulida Ajak Pemuda Balangan Jadi Motor Kemajuan Daerah
 
